Friday, September 19, 2008

Kisah sukses Google - David A. Vise

Menceritakan proses Google dari mulai berdiri sampai menjadi perusahaan Search Engine yang paling sukses di dunia. Google sempat beberapa tahun pertama menjadi perusahaan yang tidak profit walaupun sudah menjadi search engine nomor 1. Project mensin pencari google awalnya merupakan desertasi dari Larry Page yang 'membongkar' semua teori lama mengenai search engine yang tidak efektif. Google sempat menjadi the most creative company in the world dan memang keseharian google berisikan hal hal yang tidak umum dan penuh dengan kreasi dan inovasi. 1 dari 5 hari waktu kerja setiap karyawan google diberikan oleh perusahaan untuk mengembangan project masing masing karyawannya.

0 Comments:

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home